Rabu, 19 Februari 2014

Ballpoint Sebagai Merchandise Promosi

Ballpoint merupakan benda yang cocok diberikan kepada siapa saja, tidak memandang usia, dari anak-anak hingga lanjut usia, semuanya memerlukan ballpoint. Anak-anak membutuhkan untuk belajar menulis dan menggambar, pelajar membutuhkannya untuk mengerjakan tugas dan mencatat ketika di sekolah, pun orang dewasa dan lansia yang biasa menggunakan ballpoint untuk menuliskan pekerjaan atau hal-hal penting lainnya.

Begitu besarnya fungsi ballpoint untuk semua orang menjadikan benda yang satu ini menjadi benda yang vital dan dibutuhkan dalam kehidupan sehari-hari. Maka tak ada salahnya jika Anda menggunakan media promosi berupa ballpoint ini, karena merchandise satu ini bisa menjangkau semua kalangan dengan segala usia.

Ballpoint yang terdiri dari berbagai bentuk dan ukuran, membuat Anda bebas menentukan sendiri menurut selera dan target pasar Anda. Ada ballpoint yang bertali, ballpoint yang bertutup, dan ada ballpoint yang tanpa tali dan tutup.

Selain banyak pilihan dalam bentuk dan ukurannya, ada satu lagi kelebihan dari ballpoint promosi, yakni harganya yang terjangkau. Mulai dari Rp 2.500,- hingga Rp 8.000,- per satu buah ballpointnya. Harga tersebut bervariasi dengan bergantung pada jenis ballpoint dan jumlah pemesanan. Produsen ballpoint promosi biasanya memasang jumlah minimal pemesanan, Cera Production adalah salah satu contoh produsen ballpoint promosi dengan jumlah minimal pemesanan ballpoint sebanyak 200 buah.

Kelebihan lain dari ballpoint promosi adalah barang yang tahan lama, tidak akan habis dipakai dalam sekejap. Pun ketika isinya sudah habis, dapat diisi ulang atau digunakan sebagai aksesoris pribadi.

Salah satu perusahaan yang memanfaatkan kelebihan ballpoint sebagai media promosi adalah PT.Gramedia. Ballpoint tersebut diberikan kepada pembeli buku Kisah Lainnya hasil karangan personil Noah. Berikut ini adalah penampakan ballpoint berwarna merah yang dipesan PT. Gramedia di Cera Production.



Apakah Anda tertarik mengikuti jejak PT. Gramedia? Hubungi segera Cera Production untuk memesannya. Anda bisa datang langsung ke kantor Cera di Jalan Pawirokuat no.21 Condongcatur Depok Sleman Yogyakarta atau menghubungi melalui line telepon di (0274) 828 5208 atau SMS di 08175 412 812.